Watermark Gambar Gratis & Aman
Lindungi dokumen sensitif (KTP, NPWP, Paspor) Anda dengan watermark. Cepat, 100% aman di browser Anda, dan tidak ada data yang di-upload.
Mengapa Memberi Watermark?
Lindungi properti intelektual dan data sensitif Anda sebelum dibagikan.
Perlindungan Data Sensitif
Cegah penyalahgunaan KTP, NPWP, Paspor, dan dokumen penting lainnya untuk verifikasi yang tidak sah.
Perlindungan
Tandai foto atau karya desain Anda dengan nama Anda untuk mencegah pencurian karya secara online.
Aman & Tanpa Upload
Semua proses dilakukan di browser Anda. Tidak ada gambar yang dikirim ke server, menjamin privasi 100%.
Alat Watermark Gambar
Pilih gambar, atur watermark Anda, dan download hasilnya. Semua proses aman di browser Anda.
Pratinjau Gambar
Pilih atau tarik gambar Anda ke sini untuk memulai.
Pertanyaan Umum & Disclaimer
Apakah nusa.id cloud menyimpan gambar saya?
Tidak. Tool ini berjalan 100% di browser Anda (front-end). Gambar Anda tidak pernah di-upload ke server kami. Privasi Anda aman, terutama untuk dokumen sensitif seperti KTP, NPWP, atau Paspor.
Apakah tools ini gratis?
Ya. Tool ini 100% gratis, aman, dan kami sediakan untuk membantu Anda melindungi properti intelektual dan data sensitif sebelum dibagikan secara online.
Apakah watermark ini 100% aman (tidak bisa dihapus)?
Tidak. Perlu dipahami bahwa watermark adalah lapisan pencegah (deterrent), bukan enkripsi. Dengan software AI modern, watermark bisa dihapus. Tujuan utamanya adalah untuk mempersulit pencurian dan memberi konteks pada gambar (misal: "Hanya untuk Verifikasi data di nusa.id") agar tidak bisa disalahgunakan di tempat lain.
Disclaimer Penggunaan
nusa.id cloud menyediakan tool ini sebagaimana adanya. Anda bertanggung jawab penuh atas penggunaan tool ini. nusa.id cloud tidak bertanggung jawab atas penyalahgunaan gambar atau watermark yang dihasilkan dari halaman ini, atau atas segala kerugian yang timbul dari penggunaan tool ini.
Butuh Solusi Keamanan Dokumen Bisnis?
Tingkatkan keamanan dan kolaborasi tim Anda dengan Google Workspace. Simpan, bagikan, dan kelola file perusahaan dengan aman di cloud.
Pelajari Google WorkspaceAtau jadwalkan konsultasi gratis: Jadwalkan Sesi